Command Prompt alias cmd.exe menurut saya adalah salah satu rool yang banyak menolong pengguna dalam mengoperasikan windows. Berikut ini adalah daftar perintah (command) dalam mengoperasikan cmd.exe. Jendela ini memberikan beberapa kemudahan, mungkin sebagian besar tidak menggunakan jendela ini secara optimal, karena saya akui hanya sebagian orang saja yang kemungkinan besar tahu dan mengerti fungsi dari Command Prompt ini. Selain terbatasnya pengetahuan tentang Command Prompt ini, hal ini disertai dengan kode - kode yang kebanyakan orang malas untuk mempelajarinya :D. Dibawah ini Asrizal Wahdan Wilsa Sharing Media paparkan kode - kode operasi dalam Command Prompt :
- ADDUSERS = Memasukkan/ menambah user ke/dari file CSV.
- ARP = Address Resolution Protocol
- ASSOC Change = file extension associations
- ASSOCIAT = One step file association
- AT Schedule = Perintah untuk membuat shedule program (utk dijalankan kemudian waktu)
- ATTRIB = Mengganti atribut file
- BOOTCFG = Edit boot setting windows
- BROWSTAT = Mencari info domain,browser dan PDC
- CACLS = Mengganti/mengubah file permissions
- CALL = Memanggil sebuah program batch
- CD = Memindahkan ke sebuah folder tertentu.
- CHANGE = Mengubah Properties pada Terminal Server
- CHKDSK = Memeriksa dan memperbaiki file system
- CHKNTFS = Memeriksa NTFS file system
- CHOICE = Menerima input keyboard ke dalam sebuah batch file
- CIPHER = Encrypt-Decrypt files/folders
- CleanMgr = Membersihkan secara otomatis Temporary files, recycle bin
- CLEARMEM = Membersihkan memory
- CLIP = meng-Copy STDIN ke Windows clipboard.
- CLS = Membersihkan layar CMD
- CLUSTER = Windows Clustering
- CMD = Membuka layar CMD/ command prompt
- COLOR = Mengganti warna pada window CMD
- COMP = Membandingkan isi dari 2 atau lebih file
- COMPACT = kompres file/folder di dalam partisi NTFS
- COMPRESS = kompres file individu di dalam partisi NTFS
- CON2PRT = Connect atau disconnect sebuah Printer
- CONVERT = Convert FAT drive menjadi NTFS.
- COPY = Copy 1 atau lebih file ke lokasi tertentu
- CSVDE = Import/Export Active Directory data
- DATE = Menampilkan/mengatur tanggal
- Dcomcnfg = DCOM Configuration Utility
- DEFRAG = Defragment hard drive
- DEL = Menghapus 1 atau lebih file
- DELPROF = Menghapus User Profile NT
- DELTREE = Menghapus sebuah folder beserta subfolder
- DevCon = Device Manager Command Line Utility
- DIR = Menampilkan daftar file/folder dari sebuah drive
- DIRUSE = Menampilkan disk usage/kapasitas disk
- DISKCOMP = Membandingkan isi dari 2 buah floppy disk
- DISKCOPY = Copy isi dari sebuah floppy disk ke floppy disk lainnya
- DNSSTAT = DNS Statistics
- DOSKEY = Mengedit command line,recall commands,dan create macros
- DSADD = Menambah user (computer, group..) ke dalam active directory
- DSQUERY = Menambah item ke dalam active directory
- DSMOD = Modify user (computer, group..) di dalam active directory
- ECHO = Menampilkan message pada monitor
- ERASE = Menghapus satu atau lebih file
- EXIT = keluar dari window CMD
- EXPAND = Uncompress file
- EXTRACT = Uncompress CAB files
- FC = Membandingkan 2 buah file
- FDISK = Disk Format dan partition
- FIND = Mencari sebuah text string di dalam sebuah file
- FINDSTR = Mencari strings di dalam files
- FOR /F = Loop command: untuk beberapa files sekaligus
- FOR = Loop command: all options Files, Directory, List
- FORFILES = Batch process multiple files
- FORMAT = Memformat sebuah disk
- FREEDISK = Menampilkan free disk space (dalam bytes)
- FSUTIL = File and Volume utilities
- FTP = File Transfer Protocol
- FTYPE = Menampilkan/mengubah file types yg digunakan dalam file extension
- GLOBAL = Menampilkan daftar anggota dalam global groups
- GOTO = Mengarahkan sebuah program batch untuk melompat ke labelled line
- HELP = Online Help
- HFNETCHK = Network Security Hotfix Checker
- IF = Conditionally perform a command (perintah bersyarat)
- IPCONFIG = Configure IP
- KILL = Menghapus program dari memory
- LABEL = Memberi/mengubah label disk
- LOCAL = Menampilkan daftar anggota local groups
- LOGEVENT = Menulis text ke dalam NT event viewer.
- LOGOFF = Keluar dari system / Mengeluarkan user dari system
- LOGTIME = mencatat tanggal dan waktu dalam sebuah file
- MAPISEND = Mengirim e-mail dari command line
- MEM = Menampilkan memory usage
- MD = Create new folders
- MODE = Configure a system device
- MOUNTVOL = Mengatur Mount point dalam sebuah volume
- MOVE = Memindahkan file dari sebuah folder ke folder lain
- MOVEUSER = Menindahkan user dari sebuah domain ke domain lain
- MSG = Mengirim message
- MSIEXEC = Microsoft Windows Installer
- MSINFO = Windows NT diagnostics
- MSTSC = Terminal Server Connection (Remote Desktop Protocol)
- MUNGE = Mencari dan Menganti text di dalam sebuah file (find & replace)
- MV = Meng-copy file yang sedang/sementara digunakan
- NET = Mengatur network resources
- NETDOM = Domain Manager
- NETSH = Configure network protocols
- NETSVC = Command-line Service Controller
- NBTSTAT = Menampilkan networking statistics (NetBIOS over TCP/IP)
- NETSTAT = Menampilkan networking statistics (TCP/IP)
- NOW = Menampilkan current Date and Time
- NSLOOKUP = Name server lookup
- NTBACKUP = Backup folders
- NTRIGHTS = Edit user account rights (wilayah akses yg diizinkan oleh admin)
- PATH = Menampilkan atau mengatur search path untuk executable files
- PATHPING = Melacak route plus network latency dan packet loss
- PAUSE = Menahan proses sebuah batch file and menampilkan message
- PERMS = Menampilkan permissions (wilayah akses) user
- PERFMON = Performance Monitor
- PING = Menguji (test) network connection
- POPD = Restore previous value dari sebuah directory yang di-save oleh PUSHD
- PORTQRY = Menampilkan status ports dan service
- PRINT = Print text file
- PRNCNFG = Menampilkan, mengatur, atau mengubah nama printer
- PRNMNGR = Menampilkan, menghapus, atau menambah daftar printer; set default printer
- PROMPT = Mengubah command prompt
- PsExec = Menjalankan proses jarak jauh (remote)
- PsFile = Menunjukkan file2 yang dibuka dari jarak jauh
- PsGetSid = Menampilkan SID sebuah computer atau user
- PsInfo = Menampilkan informasi dari sebuah system
- PsKill = Menghentikan proses melalui process ID
- PsList = Menampilkan detail informasi dari sebuah proses
- PsLoggedOn = Who’s logged on (mengecek secara lokal atau melalui resource sharing)
- PsLogList = Event log records
- PsPasswd = Mengubah account password
- PsService = Menampilkan dan mengubah services
- PsShutdown = Shutdown atau reboot computer
- PsSuspend = Suspend/menahan proces
- PUSHD = Menyimpan/Save dan mengganti current directory
- QGREP = Mencari kata/kalimat di dalam file yg sesuai dgn pola/line yg ditentukan.
- RASDIAL = Mengatur RAS connections
- RASPHONE = Mengatur RAS connections
- RECOVER = Memulihkan/Recover damaged file dari sebuah disk defective (rusak).
- REG = Membaca, mengatur, atau menghapus registry keys dan values
- REGEDIT = Mengimport/mengeksport registry settings
- REGSVR32 = Register/unregister file DLL atau ocx
- REGINI = Mengubah Registry Permissions
- REM = Merekam/mencatat comments (remarks) di dalam sebuah batch file
- REN = mengubah nama file
- REPLACE = Mengganti/Replace atau meng-update sebuah file dengan file line
- RD = Delete folder
- RDISK = Create Recovery Disk
- RMTSHARE = Share folder atau printer
- ROUTE = Memanipulasi network routing tables
- RUNAS = Menjalankan sebuah program dgn menggunakan user account lain.
- RUNDLL32 = Menjalankan sebuah DLL command (add/remove print connections)
- SC = Service Control
- SCHTASKS = Create or Edit Scheduled Tasks
- SCLIST = Display NT Services
- ScriptIt = Control GUI applications
- SET = Display, set, atau remove environment variables
- SETX = Set environment variables secara permanent
- SHARE = Mendaftar atau edit sebuah file share atau print share
- SHORTCUT = Create windows shortcut (.LNK file)
- SHOWGRPS = Menampilkan daftar NT Workgroups atau user yang telah joined
- SHOWMBRS = Menampilkan daftar Users yg merupakan member dari sebuah Workgroup
- SHUTDOWN = Shutdown computer
- SLEEP = Menunggu selama beberapa saat
- SOON = Menjadwal(schedule) sebuah command untuk beberapa waktu kemudian
- SORT = Sort input
- START = membuka sebuah window baru, untuk menjalankan program atau command tertentu
- SU = Switch User
- SUBINACL = Edit file & folder Permissions, Ownership serta Domain
- SUBST = Menyesuaikan sebuah path dengan drive letter
- SYSTEMINFO = Menampilkan daftar system configuration
- TASKLIST = Menampilkan daftar aplikasi dan service yang sedang berjalan
- TIME = Menampilkan atau mengubah waktu pada system
- TIMEOUT = Delay processing sebuah batch file
- TITLE = Menentukan judul window untuk sebuah session CMD.EXE
- TOUCH = mengubah timestamps sebuah file
- TRACERT = Melacak route ke sebuah remote host
- TREE = Tampilan grafis dari struktur folder
- TYPE = Menampilkan isi dari sebuah text file
- USRSTAT = Menampilkan daftar domain usernames dan last login
- VER = Menampilkan version information
- VERIFY = Memeriksa apakah files telah ter-save
- VOL = Menampilkan disk label
- WHERE = Mencari dan menampilkan files di dalam sebuah directory tree
- WHOAMI = Menampilkan current UserName dan current domain
- WINDIFF = Membandingkan isi dari dua atau lebih file.
- WINMSD = Windows system diagnostics
- WINMSDP = Windows system diagnostics II
- WMIC = WMI Commands
- XCACLS = Mengubah file permissions (hak akses)
- XCOPY = Copy files dan folder
0 komentar:
Posting Komentar